Jika...
Sabtu, 29 Maret 2008
Jika….
Jika orang yang kau cintai menangis,
Engkaupun akan ikut mengangis disisinya
Jika orang yang kau sukai menangis,
Engkau hanya menghibur saja
Perasaan cinta itu dimulai dari mata,
sedangkan rasa suka dimulai dari telinga
Jadi jika kau mau berhenti menyukai seseorang,
cukup dengan menutup telinga
Tapi apabila kau mencoba menutup matamu dari
orang yang kau cintai, cinta itu berubah menjadi
tetesan air mata dan terus tinggal dihatimu dalam jarak
waktu yang cukup lama.
"Tetapi selain rasa suka dan rasa cinta...
ada perasaan yang lebih mendalam.
Yaitu R a s a s a y a n g....
Rasa yang tidak akan hilang secepat rasa cinta.
Rasa yang tidak mudah berubah. Perasaan yang dapat membuatmu
berkorban untuk orang yang kamu sayangi. Mau menderita
demi kebahagiaan orang yang kamu sayangi. Cinta ingin
memiliki. Tetapi Sayang hanya ingin melihat orang yang
disayanginya bahagia.. walaupun harus kehilangan."
Label: Celotehan
8 Comments:
Kalo ini ga ikut-ikut deh...
beraatt...
By
rahendz, at 30 Maret 2008 pukul 12.00
>>> rahendz
Apanya ci yang berat...??
wkekeke....
mmg pernah tau beratnya sekitar brp kilo..?
wkekeke......;))
By
Annie, at 30 Maret 2008 pukul 12.38
Halo annie...sebelumnya, thx so much kamu sudah ngelink ke blog aku. Tenang aja, aku juga udah nge-link ke blog kamu. Akhirnya, aku tahu juga cara membuat link teman tapi, punya kamu kok bisa jadi bagus gitu,ya?hehehe...
tus, thx yang ke2 itu karena kamy ydah mau bagi-bagi ilmu.Aku sudah kirim email ke kamu. Kalo kamu berkenan (^_^) tolong dikirim scriptnya,ya? sekalian kalo boleh yang script untuk jumlah pengunjung,hehehe...
makacihh...
Mm, soal ilmu, di blog aku :
worldofuniques.blogspot.com ada link teman bertajuk
GREAT ACCESORIES FOR YOUR BLOG.
Jam dan kalendernya keren abis!!
scriptnya tinggal dikopi aja ke blog kamu...
warmest Regards,
Ivana
By
Ivana, at 30 Maret 2008 pukul 17.14
>>> speakup
Udah annie balas messagenya...
By
Annie, at 31 Maret 2008 pukul 09.01
Hi Annie...
aku sudah terima email kamu...
thx so much for sharing the knowledge...
wish u d best..
warmest Regards,
Ivana
By
Ivana, at 1 April 2008 pukul 17.34
>>> speakup
hehehe...dah bisa semuanya kan nak...:D
By
Annie, at 4 April 2008 pukul 10.01
kalo saia seh suka sama sesuatu dari hidung langsung ke mulut mbak, coz kalo suka sesuatu dari telinga mah bisa aja bohong... mending langsung di icip... *LOH INI BUKAN BAHAS TENTANG MAKANAN YAH?*
By
Armstrong da Jimmy, at 7 April 2008 pukul 13.57
>>> the amstrong
hmmmm... iya juga.... klogtu semuanya perlu dech....^c^
By
Annie, at 10 April 2008 pukul 11.14
Posting Komentar
<< Home